Ini Dia Sederetan Game VR Yang Bisa Kamu Coba Tahun Ini

Uli Febriarni
Jumat 06 Januari 2023, 22:42 WIB
cover Elite: Dangerous / Elite Dangerous

cover Elite: Dangerous / Elite Dangerous

Teknologi virtual reality (VR) dalam game telah berkembang pesat. Para pengembang game VR terus meningkatkan fitur perangkat game VR, agar pemain tidak mengalami motion sickness.

Baca Juga: 2024, Honda Berencana Produksi Kendaraan Listrik Berbahan Bakar Hidrogen

Di bawah ini, kami merangkum sederetan game VR yang menurut CNET oke untuk kamu coba. Pada Jumat (6/1/2023), CNET menyebut game-game ini memiliki gameplay dan visual yang cukup mengesankan.

Astro Robot Rescue Mission

PCMAG menyebut game ini memiliki platform yang penuh warna. Bermain game ini, kamu akan menjadi karakter Astro, robot bermata biru yang bertugas untuk menyelamatkan teman-teman mekaniknya yang tersebar di luar angkasa.

Game ini menawarkan 20 level cerita yang dikemas dengan platform penyelesaian teka-teki, mengalahkan bos musuh, dan 26 tantangan bonus untuk diselesaikan. 

VR dalam game ini memungkinkan pemain untuk menggunakan tembakan kail, pistol air, melempar bintang, dan beberapa senjata sekunder lainnya.

Baca Juga: Teknologi Metaverse Untuk Terapi Usai Amputasi? Kenapa Tidak?

Beat Saber

Dalam Beat Saber, kalian akan menggunakan kapal virtual atau menggunakan instrumen palsu, dan kalian akan memotong lagu tersebut dengan pedang laser virtual.

Laman resmi game ini mengenalkan, bahwa dalam Beat Saber kalian akan melihat pola-pola balok berkode warna yang harus kalian tekan dengan pengontrol VR kanan atau kiri saat balok tersebut meluncur kepada kalian.

Baca Juga: Warga Korea Selatan Meninggal Karena Infeksi Naegleria Fowleri, Si Amoeba Pemakan Otak

Rintangan apapun mengharuskan kalian harus merunduk atau tetap berjalan cepat pada jalur baloknya.

Blade and Sorcery

Media Oculus menyebut, game ini telah menambahkan kemampuan telekinetik untuk memanggil senjata kalian, meledakkan puing-puing, atau menembakkan petir dari tangan kalian.

Sebagai pemain, kalian juga mendapatkan simulator pertempuran yang mendebarkan begitu juga menyenangkan. Game ini memiliki mod ekstensif yang membuat game ini akan lebih up to date.

Elite: Dangerous

Game buatan pengembang Frontier Developments plc ini, memberikan kesan pemain dapat mengemudikan pesawat ruang angkasa. Selain itu dapat menambang di asteroid untuk mengumpulkan sumber daya.

Game ini membuatmu seolah merasakan simulasi aktivitas penerbangan. Yang artinya, ia memiliki poin pembelajaran yang cukup spesifik, untuk fungsi-fungsi pesawat yang dipakai dalam game ini.

Everybody Golf VR

Game ini menampilkan sejumlah kontrol dan penunjang kemahiran yang cukup menakjubkan. Sebelumnya game ini dikenal sebagai Hot Shots Golf, Everyone’s Golf VR yang menjadi entri awal dari seri game ini di ruang VR.

Baca Juga: Bagai Warna Keberuntungan, Jordan Tak Suka Warna Hitam Tapi Selalu Jawara Pakai Sepatu Hitam

Petunjuk dalam situs PlayStation memberikan keterangan, sebelum dapat bermain kalian harus melakukan kursus golf dengan karakter penunjangnya, untuk melatih keterampilan kalian dalam lapangan golf atau di driving range.

Game ini menggunakan pengontrol PlayStation Move untuk mendapatkan permainan golf yang lebih dinamis.

Ghost Giant

Kembali bertemu dengan game buatan Oculus. Ghost Giant akan membawa dirimu menjadi karakter hantu raksasa untuk membantu kucing muda bernama Louis. 

Bersamanya, kamu akan memecahkan teka-teki, mengangkat sebuah barang, dan memanipulasi pemain lain.

Dalam game ini, kamu dapat berinteraksi dengan penduduk desa lain dalam kota fiksi yang bernama Sancourt, atau menjelajahi diorama game.

Desain dari game ini menyerupai visual film-film kartun, layaklah kalau game ini dapat memikat pemain dari segala usia.

Sudah ada game dari daftar di atas yang mulai memikatmu?

Follow Berita Techverse.Asia di Google News
Berita Terkini
Automotive02 Mei 2024, 19:26 WIB

Volta Mandala Kini Punya 2 Varian Warna Baru, Dipamerkan di PEVS 2024

Kedua warna tersebut untuk memberikan pilihan warna bagi konsumen yang hendak membeli Volta Mandala.
Volta Mandala hadir dalam dua warna baru yaitu Yellow dan Brilliant White. (Sumber: dok. volta)
Techno02 Mei 2024, 19:06 WIB

Samsung Experience Store Pertama Hadir di Pondok Indah Golf, Gandeng Blibli

Grand Opening Samsung Experience Lounge Pertama di Indonesia.
Samsung Experience Lounge kini hadir di Pondok Indah Golf, Jakarta. (Sumber: istimewa)
Startup02 Mei 2024, 18:33 WIB

Alodokter x Kementerian Kesehatan: Upayakan Layanan Kesehatan yang Mudah dan Murah

Menghadirkan masa depan yang lebih cerah bagi kesehatan dan kesejahteraan masyarakat Indonesia.
Alodokter. (Sumber: istimewa)
Techno02 Mei 2024, 17:01 WIB

Nospace Bakal Rilis Juni 2024, Media Sosial yang Menyasar Gen Z

Nospace adalah aplikasi media sosial baru yang sudah memiliki daftar tunggu hingga 500 ribu orang.
Media sosial Nospace yang digagas oleh Tiffany Zhong. (Sumber: Nospace)
Hobby02 Mei 2024, 15:16 WIB

Festival 5 Honor of Kings akan Melewati Babak Baru pada Tahun Ini

Hadiah melimpah, Hero baru, dan skin akan menanti pemain yang bergabung dalam perayaan ini.
Honor of Kings Festival High 5 akan berlangsung sampai 24 Mei 2024. (Sumber: Honor of Kings)
Techno02 Mei 2024, 14:54 WIB

Spesifikasi dan Harga Realme C65 yang Meluncur di Indonesia, Gratis Ganti Baterai

Dapatkan penawaran spesial khusus gratis proteksi ganti baterai jika performa baterai di bawah 80% selama 4 tahun pemakaian.
Realme C65 resmi diluncurkan di Indonesia, Kamis (2/5/2024). (Sumber: Realme)
Travel02 Mei 2024, 14:35 WIB

Bali Spirit Festival 2024 Digelar Selama 5 Hari, Bisa Lakukan Yoga

Event Tahunan Menarik di Bali yang Cocok Untuk Tenangkan Hati dan Pikiranmu.
Bali Spirit Festival 2024 diselenggarakan mulai 1-5 Mei. (Sumber: istimewa)
Techno02 Mei 2024, 13:16 WIB

Godox Magic XT1: Mikrofon Nirkabel yang Memiliki Layar Sentuh OLED

Mikrofon nirkabel dijual dalam dua versi kabel yang berbeda.
Godox rilis mikrofon Magic XT1. (Sumber: Godox)
Techno01 Mei 2024, 18:37 WIB

Microsoft Investasi Rp28 Triliun ke Indonesia

Microsoft Investasi Rp28 Triliun ke Indonesia
Ilustrasi kantor Microsoft (Sumber: Pexels)
Techno01 Mei 2024, 18:31 WIB

ByteDance Bantah akan Jual Saham Mayoritas TikTok di Amerika Serikat

ByteDance menyangkal laporan bahwa mereka sedang mempertimbangkan menjual aplikasi TikTok di AS.
ByteDance. (Sumber: Istimewa)